Monday, May 9, 2016

Tutorial airbrush angka 46 Valentino Rossi

Assalamu'alaikum sobat Jee....   Alhamdulillah, masih diberi kesempatan untuk bisa aktifitas blogging, biar selalu bisa berbagi hal-hal yang mungkin sepele.
Artikel ini sebagai jawaban beberapa pertanyaan yang masuk dikolom komen, tentang tahapan pengerjaan helm.  Kebetulan, ane lagi ngerjain helm seperti yang dimaksud, tapi tidak ane jabarkan secara keseluruhan karena keterbatasan ruang, oke cekidot sob....

Seperti yang kita tau, nama besar Kang Valentino Rossi sangat membius idolanya, semua hal yang berkaitan dengan doi, biasanya akan diburu oleh para fansnya.  Tak terkecuali model helm yang dipakainya saat gelaran Moto Gp.

Nah, postingan ini ngebahas giaman cara airbrush letter angka 46 seperti contoh foto diatas, kita mulai sekarang....!!!

 langkah pertama sangat jelas, kita siapkan skets angka 46 dan di cutting sesuai contoh dan kebutuhan.  Sesuai contoh, ada 3 warna yang dibutuhkan, warna dasar yellow stabilo, biru dan juga hitam.  Setelah semua di cutting, siap ke tahap berikutnya.


 saputkan cat warna biru menggjnakan penbrush, pada bagian sekitaran angka, perlu di ingat....   spautkan sesuai dengan contohnya.

  setelah saputan cat warna biru kering, sekarang saat nya menggunakan isolasi line, ane pake isolasi line ukuran 1 mm untuk menutupi area sekeliling angka 46, ingat sob...  sesuaikan contohnya!  Setelah semua sudah tertutupi, terakhir saputkan warna hitam pada keseluruhan angkanya, ingat ingat lagi sob....   S.E.S.U.A.I.K.A.N contohnya.

  nah sobat jee, airbrush letter angka keramat Valentino Rossi 46 udah jadi tuh.  Selamat mencoba dan semoga artikel ini bermanfaat ya....   Assalamu'alaikum.....

1 comment:

  1. misi gan.. nih aku dika dri kediri. mau tnya dkit gan.. itu pas cuutingnya d.helm ap d.media lain gan..

    ReplyDelete

Jika menurut sobat artikel di blog ini bermanfaat, silahkan berkomentar untuk perbaikan blog kedepan, terima kasih sobat jee...